Ini Daftar Kosmetik Halal per Februari 2018
Eramuslim – Produk bersertifikasi halal sudah menjadi suatu kebutuhan. Salah satunya juga terhadap produk kosmetik. Banyak masyarakat membutuhkan informasi terkait daftar produk kosmetik bersertifikasi halal. Hal ini tentu sebagai bentuk dari mentaati perintah agama.
Memang belum banyak yang tau terkait daftar produk kosmetik bersertifikasi halal. Halal Corner merupakan platform informasi produk halal memenyadari banyaknya permintaan masyarakat akan daftar kosmetik bersertifikasi halal MUI. Untuk itu, Halal Corner membuat rilis daftar kosmetik yang kini telah memiliki sertifikasi halal MUI.
LPPOM MUI selalu mengalami perubahan dan mengalami update dari waktu ke waktu terkait daftar produk halal. Hal tersebut mengingat bahwa setiap produk bersertifikasi halal MUI hanya bisa berlaku selama dua tahun. Selanjutnya sertifikasi harus dilakukan perpanjangan.
Halal Corner juga menyampaikan bahwa daftar kosmetik halal yang dibuat ini sifatnya tidak permanen atau selamanya, melainkan akan terus berubah sesuai data terbaru dari LPPOM MUI. Semoga daftar kosmetik halal ini bisa mempermudah masyarakat untuk memilih membeli produk kosmetik bersertifikasi halal MUI.
Apabila ada produk yang tidak ada di list ini bukan berarti produk tersebut memiliki status haram, melainkan statusnya menjadi syubhat. Sehingga diharapkan agar lebih teliti ketika akan membeli.
Berikut daftarnya;
loading...
Post a Comment